Keren...! Chaidir Sebut Hitam Manis Dirinya Seorang, Firdaus Pintar, Ayat Bikin Tenang
Jumat, 27 Januari 2017 - 16:19:42 wib | Di Baca : 6564 Kali
Karena yang dipuji dirinya sendiri, warga serentak tertawa.
Belum habis tawa warga, drh Chaidir kembali berpantun. Kali ini pantunnya tak hanya mengocok perut, tetapi membuat warga mengangguk-angguk.
Meski sudah punya jawabannya, pada kesempatan tersebut Chaidir tetap mengajak warga untuk mendukung dan memenangkan Firdaus - Ayat pada Pilkada serentak 15 Februari 2017.
"Ada tiga alasan mengapa kita harus memilih Firdaus - Ayat," katanya.