GILANGNEWS.COM - Tim promosi Klub Sepakbola (KS) Tiga Naga terus semakin jauh meninggalkan PSPS Riau dalam mempersiapkan tim guna melakoni Kompetisi Liga 2 musim 2020.
Selain sudah mulai membentuk tim dan berburu pemain anyar, tim milik Rudi Sinaga ini juga tengah mempersiapkan segala fasilitas untuk menjalani kompetisi.
Tak tanggung-tanggung Tiga Naga ingin berkandang di Stadion Utama Riau.