Lanud RSN Tandatangani Pencanangkan Zona Integritas

Jumat, 13 Maret 2020 | 06:02:56 WIB
Komandan Lanud RSN Marsma TNI Ronny Irianto Moningka ST MM saat membubuhkan tandatangan pencanangan pembangunan zona integritas di Lanud RSN, disaksikan para undangan, Kamis (12/3/2020).

Dihadiri oleh Gubernur Riau yang diwakili Asisten  I Pemerintah Provinsi Riau Ahmad Syah Harrofie, DPRD Riau, Kejati Riau, Polda Riau,  Korem 031 / WB, Lanal Dumai, Binda Riau dan sejumlah instansi lainnya.

Halaman :

Terkini