GILANGNEWS.COM – Walikota Pekanbaru Agung Nugroho dijadwalkan melaksanakan salat Idul Adha 1446 H di lapangan Baterai-B Arhanud 13/PBY, Jalan H Imam Munandar, Kecamatan Bukit Raya.
Sementara itu, Wakil Walikota Pekanbaru Markarius Anwar dijadwalkan menjadi khatib di Masjid Ar-Rosyidin, Kecamatan Marpoyan Damai.
Wakil Walikota Markarius Anwar kepada Wrtawan mengatakan bahwa kepala OPD dan para ASN akan mengikuti salat di Baterai B.