GILANGNEWS.COM - Tingkat kesuburan atau fertilitas seseorang bisa menjadi sebuah masalah. Banyak faktor yang memengaruhi kesuburan. Termasuk di antaranya faktor gaya hidup.
Olahraga teratur, pola diet yang tepat, dan menghindari rokok adalah beberapa faktor penting yang dapat meningkatkan kesuburan. Namun, bagaimana dengan konsumsi alkohol?
Mengutip Huffington Post, ada beberapa bukti yang menyebutkan bahwa kebiasaan mengonsumsi alkohol dapat berpengaruh buruk pada kesuburan, baik dalam jangka pendek atau panjang.