GILANGNEWS.COM - Ketua Umum DPP Partai Bulan Bintang (PBB) Gugum Ridho Putra, dijadwalkan akan membuka secara resmi Musyawarah Wilayah (Muswil) VI PBB Riau, di Markas Wilayah PBB Riau, Sabtu (25/4/2025).
Sekretaris Wilayah PBB Riau, Zul Azhar mengatakan, Muswil akan dibuka langsung oleh Ketum PBB, Gugum Ridho Putra.
"Iya, jadi Pak Ketum akan membuka Muswil VI PBB Riau di Pekanbaru, Sabtu pagi ini," ujar Zul Azhar.