GILANGNEWS.COM - Tak kunjung diturunkannya baliho 4 jari Airlangga Hartarto membuat dugaan keberpihakan oleh penyelenggara Pemilu.
Hal itu diungkapkan oleh pengamat politik dari Universitas Riau, Saiman Pakpahan mengungkapkan hal itu, Rabu 9 Mei 2018.
"Aku tidak menyimpulkan keberpihakan, tapi atas realitas empirik yang terlihat di lapangan, patut diduga ada keberpihakan," kata Saiman. "Karena ini masalah kerangka regulasi yang tidak sesuai, dan ketidakadilan bagi Pasangan Calon (Paslon) lain," tambahnya.