GILANGNEWS.COM - Joko Widodo dan Ma'ruf Amin resmi menjadi Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia untuk periode 2019-2024.
Jokowi dan Ma'ruf resmi menjalankan peran sebagai presiden dan wapres setelah dilantik dalam acara yang berlangsung di Gedung MPR pada Ahad (20/10/2019).
Sebelum dilantik, Jokowi membacakan sumpah jabatan sebagai Presiden periode 2019-2024.