GILANGNEWS.COM - Polisi menembak mati satu pelaku perampokan di Probolinggo. Ini identitas pelaku?
Pelaku adalah Dullah (40), pekerjaan tani, warga Desa Pondok Wuluh, Kecamatan Leces. Pelaku tewas setelah kepalanya tertembus peluru yang ditembakkan polisi.
"Setelah dilakukan autopsi, pelaku bernama Dullah, warga Pondok Wuluh, Kecamatan Leces," ujar Kapolsek Leces AKP Ahmad Gandhi kepada wartawan, Minggu (17/5/2020).