GILANGNEWS.COM - Setelah Hawaii salah memberikan peringatan serangan misil Korea Utara, kini hal serupa terjadi di Jepang.
Pada Selasa (16/1/2018), lembaga penyiaran publik NHK menyiarkan kabar tentang serangan misil balistik Korea Utara.
Beruntung, NHK cepat menyadari kesalahannya itu dan langsung meminta maaf yang disampaikan lewat akun Twitter resminya.