GILANGNEWS.COM - Partai Hanura kubu Daryatmo akan melaporkan ketua umum partai kubu 'Manhattan' Oesman Sapta Odang alias OSO atas dugaan penggelapan miliaran rupiah dana partai ke Bareskrim Pori, Senin (22/1) siang ini.
Wakil Skretaris Jendral DPP Hanura, Dadang Rusdiana mmebenarkan pihaknya akan melaporkan OSO terkait dugaan menggelapkan dana partai sekitar Rp200 miliar.
OSO diduga meminta uang pada sejumlah calon kepala daerah untuk ditransfer ke rekening perusahaan miliknya, yakni OSO Securities.