Mutasi Kepala SMA Asal-asalan, DPRD Riau Panggil Dinas Pendidikan
GILANGNEWS.COM - DPRD Riau akan memanggil Dinas Pendidikan dalam waktu dekat.
DPRD Riau ingin keterangan yang lebih jelas memgenai mutasi Kepala SMA yang dianggap dilakukan secara asal-asalan.
"Dalam waktu dekat ini, akan kita panggil. Kita ingin keterangan dan klarifikasi, kenapa hal ini bisa terjadi," ujar anggota Komisi V DPRD Riau, Ade Agus Hartanto kepada bertuahpos.com, Rabu (21/2/2018).
Sebelumnya, Pemprov Riau dalam hal ini Dinas Pendidikan Provinsi Riau dianggap melakukan mutasi Kepala SMA dengan asal-asalan.




Tulis Komentar